Selasa, 11 Februari 2014

Membuat File Sharing pada Debian Lenny / 5

Pada kesempatan ini saya sharing ni tentang sharing file atau folder antara computer debian lenny atau debian 5 dengan windows… hehe jadi pada intinya konfigurasi sharing folder atau sharing file di debian lenny. Ni caranya :
Saya asumsikan bahwa kita sudah mengkonfigurasi IP Address, jadi kita tinggal menginstall dan mengkonfigurasi samba sebagai paket di debian untuk melakukan sharing file atau folder. Ni konfigurasi IP Address pada mesin saya..
Computer Debian 5
IP Address 192.168.1.1
Netmask 255.255.255.240

Cara Menginstall Linux Debian 4




Siapkan CD Debian 4.

Berikut langkah-langkahnya :

1. Masukkan CD yang di dalamnya ada Linux
Debian 4, kemudian atur BIOSnya tekan
tombol del atau F2. Atur booting bios dengan  CD-ROM sebagai boot pertama dan Hardisk pada boot ke-2 seperti pada gambar dibawah. Sesudah mengatur BIOS tekan F10 untuk menyimpan lalu tekan enter pada 'Yes'.

cara sharing folder pada ubuntu # 1

Ubuntu versi terbaru sudah menyertakan Samba dalam instalasi default. Artinya kita dapat langsung  melakukan sharing file tanpa instalasi aplikasi apapun. Bahkan kita dapat membuat direktori sharing baru dengan klik kanan di Nautilus. Sederhananya kita hanya butuh dua sampai tiga klik untuk membagikan file di jaringan. Mengakses sharing file juga dapat kita lakukan menggunakan Nautilus. Inilah salah satu kelebihan Ubuntu yang membuat banyak user kepincut. Artikel Tutorial Ngoprek berikut ini akan membahas cara mudah sharing file dengan Samba di Ubuntu.

Pertama-tama tentukan direktori yang akan diberikan akses sharing di jaringan. Kemudian buka Nautilus, klik kanan pada direktori tersebut. Sebagai contoh kita akan menggunakan direktori Downloads di home.

Sharing File/Folder di Windows 7

Cara ini sangat praktis untuk mengirimkan file atau dokumen dan prosesnya sangat cepat. Ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam penggunaan sharing file/folder ini, sebagai berikut:
  1. Koneksi jaringan antar komputer
  2. Aktivasi Permission Share
  3. Agar lebih aman, dianjurkan menggunakan password
Langkah-lakngkah sharing file/folder pada windows 7, sebagai berikut:
Siapkan terlebih dahulu folder yang akan di-share. Pilih satu folder lalu klik kanan>Specific people… Dalam tutorial ini dicontohkan folder yang di-share adalah folder Jaringan.
file_001
Secara default ada 3 pilihan user, Administrator, Guest dan nama user.

Cara Sharing Sumber Daya Printer di Windows 7

Sharing Sumber Daya Printer di Windows 7
Sharing sumber daya printer bertujuan agar sebuah printer dapat digunakan oleh lebih dari satu komputer. Dalam sharing sumber daya printer tentunya tidak bisa asal tersambung dan tinggal pakai saja, ada langkah-langkahnya.
Setiap sistem operasi yang berbeda, langkah-langkah sharing sumber daya printer pun akan berbeda atau agak berbeda. Nah, untuk kali ini saya akan membahas langkah-langkah sharing sumber daya printer pada Windows 7 saja. Namun yang terpenting adalah sebelum anda melakukan sharing sumber daya printer, yang pertama dilakukan adalah membuat sebuah jaringan komputer agar antara komputer dengan komputer yang lain terjadi hubungan atau koneksi.

Cara Sharing Printer Di Windows Xp dengan Mudah

1. klik start



2. pilih "run"


MEMBUAT KABEL UTP STRAIGHT & CROSS

Kabel straight
Kabel straight merupakan kabel yang memiliki cara pemasangan yang sama antara ujung satu  dengan ujung yang lainnya.
Kabel straight digunakan untuk menghubungkan 2 device yang berbeda.
Urutan standar kabel straight adalah seperti dibawah ini yaitu sesuai dengan standar TIA/EIA 368B (yang paling banyak dipakai) atau kadang-kadang juga dipakai  sesuai  standar TIA/EIA 368A sebagai berikut:

Contoh penggunaan kabel straight adalah sebagai berikut :

Cara Sharing Data, Folder Dan Sharing Drive Pada Windows XP

Tujuan sharing ini adalah untuk berbagi akses kepada user lain pada suatu folder atau drive yang anda inginkan. Langkag yang pertama harus dilakukan dalah setting IP pada  komputer anda. Langkah kedua baru shering data anda.  Cara shering data ada 3 yaitu :

Local Sharing
  1. Sharing data dalam folder
  2. Sharing drive
Dibawah ini kita akan membahas ketiga cara tersebut:

Cara Sharing Internet Modem USB via LAN Pada Windows 7 (GSM & CDMA)

Sahabat esemka dalam postingan kali ini kita akan  membuat koneksi jaringan memnggunakan LAN tepatnya untuk sharing modem menggunakn sistem operasi windows 7 Untuk membuat jaringan LAN ini kita menggunakan Kabel UTP/LAN yang tipe Cross.


Betikut adalah alat-alat yang dibutuhkan:
  1. Modem USB (saya menggunakan smartfren)
  2. Kabel UTP/LAN tipe Cross
Settingan Awal Pada Komputer Server

  1. Koneksikan modem anda
  2. Klik Start ketikkan View Network Connection. Berikut gambarnya: